Selasa, 03 Mei 2016

KONFIGURASI ROUTING STATIC JUNOS BAGIAN KEDUA



membahas multiple hop. masih di static route tapi kita menggunakan multiple hop. disini perlu diingat bahwa saya menggunkana real device juniper seri srx100

pertama buat topologi seperti pada lab sebelumnya tentang konfiguurasi routing static junos lalu konfigurasi ip sebagai berikut



Konfigurasi static routing untuk multiple hop di IDN-R1 dan IDN-R2

IDN-R1
Set routing-options static route 4.4.4.4/32 qualified-next-hop 112.112.112.2 preference 6

IDN-R2
Set routing-options static route 1.1.1.1/32 qualified-next-hop 112.112.112.1 preference 6

Verifikasi konfigurasi interface yang sudah active configuration



Verifikasi static routing


 
Verifikasi ping


yap ping dah bisa. konfigurasi berhasil , silahkan dicoba ada pertanyaan silahkan komen, makasih tetap semangat nge-lab junos srx100


Tidak ada komentar:

Posting Komentar