Kamis, 17 Maret 2016

JADWAL MOTOGP 2016



perhelatan  motor besar atau motogp akan segera dimulai. banyak yang menunggu acara ini. nonton secara live atau lewat tv bisa jadi pilihan. nobar motogp bersama komunitas akan lebih seru. berikut jadwal motogp tahun 2016


Putaran GP Seri Sirkuit Tanggal Pemenang
1 Qatar Losail 20 Maret 2016
2 Argentina Autodromo Termas de Rio Hondo 03 April 2016
3 Amerika Serikat Circuit of the Americas 10  April 2016
4 Spanyol Jerez 24  April 2016
5 Prancis Le Mans 08 Mei 2016
6 Italia Mugello 22 Mei 2016
7 Katalunya Catalunya 05 Juni 2016
8 Belanda Assen 26 Juni 2016
9 Jerman Sachsenring 17 Juli 2016
10 Austria Red Bull Ring 14 Agustus 2016
11 Ceko Brno 21 Agustus 2016
12 Great Britain Silverstone 04 September 2016
13 Sanmarino Misano 11 September 2016
14 Aragon Motorlan Aragon 25 September 2016
15 Jepang Motegi 16 Oktober 2016
16 Australia Phillip Island 23 Oktober 2016
17 Malaysia Sepang 30 Oktober 2016
18 Valencia Valencia 13 Nopember 2016
dukung terus jagoan anda disetiap serinya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar